MINYAK HERBA JAWI (HAJI) 99
PERLENGKAPAN P3K WAJIB DI SETIAP RUMAH
Minyak Haji 99 (Dulu bernama Minyak But-But) mengandung lebih dari 100 jenis herba, termasuk jenis tumbuhan yang digunakan oleh burung but-but untuk membuat sarang. Masyarakat sejak dulu mempercayai minyak ini mampu untuk mengobati patah tulang, terkilir dan lain-lain. Maka sangatlah cocok jika digunakan sebagai persedia-an P3K di setiap rumah.
Kandungan Minyak Herba Jawi 99:
Minyak Kelapa (Cocos nucifera oil), Simplisia Sambiloto (Andrographis paniculata), Lada Hitam (piper nigrum L), Brotowali (Tinospora perculata Beumae)
KHASIAT:
§ Untuk patah tulang
Minyak dipanaskan dan di oleskan di bagian yang patah, lalu di balut kain, sambil mengkonsumsi radix 6 kapsul sehari.
§ Untuk wasir/ambeien
Oleskan di bagian anus yang keluar, sambil mengkonsumsi ficus 6 – 8 kapsul sehari dan Teh Herba / Teh Asiatica.
§ Darah tinggi dan lumpuh (stroke)
Panaskan minyak ini, oleskan di bagian tubuh yang sakit.
§ Untuk urut / pijat / gosok
Minyak ini sangat sesuai minyak urut karena tidak merusak syaraf kulit.
§ Gigitan serangga (seperti Nyamuk, Lipan, Tawon, dll)
Ambil kapas dan basahi dengan minyak ini, lalu ditempelkan di bagian yang luka.
§ Luka-luka kecil
Ambil kapas dan basahi dengan minyak ini, lalu ditempelkan di bagian yang luka.
§ Terkena air panas, luka bakar
Oleskan perlahan di bagian yang sakit, dan minyaki terus agar tidak melembung.
§ Diare (keracunan makanan)
Diminum setengah sendok bersama air hangat.
§ Perut buncit
Panaskan minyak ini lalu di urut perlahan secara perlahan di sekitar perut.
§ Kembung perut (anak kecil)
Minyak ini di panaskan, oleskan pada daun sirih dan tempelkan di perut anak.
§ Asma (anak kecil)
Minum minyak ini setengah sendok kecil pada waktu malam sebelum tidur, sreta oleskan pada bagian dadanya kemudian selimuti.
§ Bayi sering menangis di waktu malam
Minyak di oleskan pada bagian atas kening bayi.
§ Anak sering kencing di waktu malam
Dioleskan di ari-ari/puser sebelum tidur di samping minum madu asli.
§ Wanita menopause
Menghilangkan rasa sakit sewaktu “bersama” suami. (Dioleskan)
§ Sakit Gigi (berlubang)
Ambil kapas, oleskan dengan Minyak Haji 99, lalu tambalkan/masukkan pada gigi yang berlubang
POM. TR. 103 619 291
0 comments:
Post a Comment